Jika berbentuk kalender meja maka kita harus membagi ukuran tinggi kertas menjadi 3 bagian yang terdiri dari bagian depan=110mm, bagian bawah=77mm dan bagian belakang=110mm. Bagian depan untuk tampilan kalender, bagian bawah sebagai dudukan dan bagian belakang adalah kosong.
Perhatikan langkah-langkah berikut ini:
1. Buka program Coreldraw
2. Ubah ukuran halaman menjadi 210 x 297 mm dan orientasi portrait
3. Klik menu Tools > Macros > Run macro...
Muncul jendela "Coreldraw X4 Visual Basic for Application Macros" jika anda menggunakan Coreldraw X4
4. Pada jendela tersebut bagian Macros in pilih Calendar Wizard kemudian klik Run
Setelah muncul jendela Oberon Calendar Wizard v3.3 klik Expand
5. Pengaturan Calendar Date
Pengaturan Language
- Language = english
- Week starts on = Sunday
Pengaturan Layout
- Layout = Month: large
6. Pengaturan Page Layout
7. Pengaturan Header
8. Pengaturan Body
Setelah pengaturan selesai, klik tombol Generate, sehingga tampilan pada halaman menjadi seperti ini:
9. Lakukan pengeditan kalender sehingga didapatkan hasil seperti berikut ini:
10. Tambahkan foto di sebelah kiri kalender dan beri sentuhan transparansi di sisikan kanan foto
11. Lipat kalender agar bisa diletakkan di atas meja
Disebarluaskan oleh : Joko Sun - "Berbagi Apa Saja"

nice
BalasHapusvisit sekalian www.WebGua.co.vu
gan, kalo papan buat kalender meja namanya apa ya?
BalasHapusgan, kalo papan buat kalender meja namanya apa ya?
BalasHapusthanks gan... tutorialnya membantu jadi tambah ilmu... heee
BalasHapustambah lagi tutorial menarik lainnya gan.....
salam Rajalistrik.com
pake kertas apa gan, terus kawat spiral dan plong di toko ada g
BalasHapusMau tanya , itu bgmna spaya gmbarnya ada di bawah tulisannya
BalasHapusmhon responnya
Ctrl + PgDn
Hapusmantep gan
BalasHapus